HUBUNGAN MINAT DAN KEMANDIRIAN BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR IPA SISWA PADA KELAS VIII DI SMP N 1 PARIANGAN

Irma Yanti, Ridwal Trisoni, Najmiatul Fajar

Abstract


Tujuan artikel ini adalah untuk mengetahui hubungan antara minat dan kemandirian belajar dengan hasil belajar siswa pada kelas VIII di SMP N 1 Pariangan. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif, dan jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian korelasional (studi hubungan). Subjek pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII yang berjumlah 50 orang siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket dan dokumen berupa nilai mentah ulangan semester terakhir mata pelajaran IPA. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji korelasi product moment dan korelasi ganda.

Secara umum, hasil data kuantitatif menunjukkan bahwa terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara minat dengan hasil belajar IPA siswa dengan kriteria sedang, terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara kemandirian belajar dengan hasil belajar IPA siswa dengan dengan kriteria tinggi dan terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara minat dan kemandirian belajar siswa secara bersama-sama dengan hasil belajar IPA siswa di SMP N 1 Pariangan dengan kriteria sedang.


Full Text:

Download PDF

References


Arikunto, Suharsimi. 2008. Dasar-Dasar Evaluasi Penididikan. Jakarta: Bumi

Aksara

Arikunto, Suharsimi. 2010. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Astuti, Siwi Puji. 2015. Pengaruh Kemampuan Awal dan Minat Belajar Terhadap Prestasi Belajar Fisika. Jurnal Formatif Vol.5(1): 68-75.

Baharuddin. 2007. Psikologi Pendidikan: Refleksi Teoritis Terhadap Fenomena. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.

Desmita. 2012. Psikologi Perkembangan Peserta Didik. Bandung: PT Remaja Rosdakarya

Djaali. 2014. Psikologi Penididikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Fitriana, Sitti. 2015. Pengaruh Efikasi Diri, Aktivitas, Kemandirian Belajar dan Kemampuan Berpikir Logis Terhadap Hasil Belajar Matematika Pada Siswa Kelas VIII SMP. Journal of EST Vol.1(2): 86-101.

Hamalik, Oemar. 2001. Proses Belajar Mengajar. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Jahja, Yudrik. 2011. Psikologi Perkembangan. Jakarta: Kencana Prenamedia Group.

Khodijah, Nyayu. 2014. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rajawali.

Lestari, Indah. 2012. Pengaruh Waktu Belajar dan Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika. Jurnal Formatif Vol.3(2): 115-125.

Ningsih, Rita. 2016. Pengaruh Kemandirian Belajar dan Perhatian Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Matematika. Jurnal Formatif Vol.6(1): 73-84.

Noor Syam, Muhammad. 1999. Pengantar Filsafat Pendidikan. Malang: FIP IKIP Malang.

Nurlia, dkk. 2017. Hubungan Antara Gaya Belajar, Kemandirian Belajar, dan Minat Belajar Dengan Hasil Belajar Biologi. Jurnal Pendidikan Biologi Vol.6.(2): 321-328.

Prasetyo, Yudi. 2013. Faktor-Faktor Penyebab Rendahnya Minat Siswa Terhadap Ekstrakurikuler Olahraga Di SMK Negeri 1 Slahung Ponorogo. Jurnal Pendidikan Olahraga dan Kesehatan. 2013 Vol.01.(01): 175-176.

Purwanto, M. Ngalim. 2004. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Remaja Rosdakarya.

Puspaningrum, Ika Ratna. 2015. Kontribusi Kemampuan Awal, Minat dan Kemandirian Mahasiswa Terhadap Hasil Belajar Mata Kuliah Persamaan Differensial. Jurnal Prosedding Seminar Nasional Pendidikan Matematika UMS : 12-22.

Riduwan. 2010. Pengantar Statistik Untuk Penelitian Pendidikan, Sosial, Ekonomi Komunikasi, dan Bisnis. Bandung: Alfabeta.

Rijal, Syamsu. 2015. Hubungan antara Sikap, Kemandirian Belajar, dan Gaya Belajar dengan Hasil Belajar Kognitif Siswa. Jurnal BIOEDUKATIKA Vol.3(2): 15-20.

Sanjaya, Wina. 2008. Pembelajaran dan Implementasi Kurikulum Berbasis Kompetensi. Jakarta: Kencana Prenada Media Grup.

Shaleh, Abdur Rahman, Muhbib Abdul Wahab. 2004. Psikologi Suatu Pengantar Dalam Perspektif Islam. Jakarta: Prenada Media.

Siagian, Roida Eva Flora. Pengaruh Minat dan Kebiasaan Belajar Siswa Terrhadap Prestasi Belajar Matematika. Jurnal Formatif Vol.2(2): 122-131.

Sirait, Erlando Doni. 2016. Pengaruh Minat Belajar Terhadap Prestasi Belajar Matematika. Jurnal Formatif, Vol.6(1): 35-43.

SISDIKNAS. 2008. Undang-undang RI No. 20 Tahun 2003. Bandung: Nuansa Aulia.

Slameto. 2013. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.

Sudijono, Anas. 2010. Pengantar Statistilk Penididikan. Jakarta: Rajawali Pers.

Sudjana, Nana. 2005. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar, Bandung: Remaja Rosdakarya.

Sugiyono. 2007. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabet

Sundayana , Rostina. 2016. Kaitan Antara Gaya Belajar, Kemandirian Belajar, dan Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa SMP dalam Pelajaran Matematika. Jurnal Mosharafa Vol.8(1): 31-40.

Syah, Muhibbin. 2004. Psikologi Belajar. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Tahar, Irzan. 2006. Hubungan Kemandirian Kemandirian Belajar dan Hasil Belajar Pendidikan Jarak Jauh. Jakarta: PT. Rineka Cipta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Irma Yanti, Ridwal Trisoni, Najmiatul Fajar