ANALISIS KINERJA KEUANGAN BERDASARKAN RASIO LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS PADA PT. GARUDAFOOD PUTRA PUTRI JAYA TBK

Ni'mah Diana, Muhammad Nova Zainal, Endang Fatimatul Zahro, Adelina Citradewi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kinerja keuangan PT. Garudafood Putra Putri Jaya Tbk selama tahun 2020-2022 berdasarkan rasio likuiditas dan rasio profitabilitas. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan deskriptif kuantitatif. Sumber data penelitian adalah data sekunder berupa laporan keuangan tahunan 2020-2022 dengan teknik analisis data menggunakan perhitungan rasio likuiditas dan rasio profitabilitas. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa penilaian kinerja keuangan pada PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk cenderung tidak stabil. Pada rasio likuiditas dilihat dari current ratio dan quick ratio berada dalam kondisi “baik” karena tidak jauh di bawah rata-rata industri, sedangkan dari sisi cash ratio berada dalam kondisi “sangat baik” karena berada di atas rata-rata industri. Kemudian pada rasio profitabilitas dikatakan dalam kondisi kurang baik karena net profit margin, return on asset, dan return on equity berada di bawah rata-rata industri.

Kata Kunci: Kinerja Keuangan; Likuiditas; Profitabilitas

This study aims to analyze the financial performance of PT. Based on liquidity ratios and profitability ratios, Garudafood Putra Putri Jaya Tbk during 2020-2022. This study uses a quantitative descriptive approach method. The research data source is secondary data in the form of annual financial reports for 2020-2022 with data analysis techniques using liquidity ratio calculations and profitability ratios. The study results show that the financial performance assessment at PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk tends to be unstable. The liquidity ratio, seen from the current ratio and quick ratio, is in "good" condition because it is not far below the industry average, while in terms of the cash ratio it is in "very good" condition because it is above the industry average. Then the profitability ratios are said to be in unfavorable condition because the net profit margin, return on assets, and return on equity are below the industry average.

Keywords: Financial Performance; Liquidity; Profitability


Full Text:

PDF

References


Amelia, Ivani, dan Afriyeni Afriyeni. 2019. “Analisis Kinerja Keuangan Berdasarkan Rasio Solvabilitas Pada PT. BPD Sumatera Barat.” Preprint. Open Science Framework. https://doi.org/10.31219/osf.io/tsrzw.

Buntu, Benyamin. 2022. “Analisis Kinerja Keuangan Ditinjau Dari Rasio Likuiditas Dan Profitabilitas Pada PT. Baliem Maju Mandiri Kabupaten Jayawijaya Di Wamena.” Jurnal Ekonomi dan Bisnis 14 (2): 79–90. https://doi.org/10.55049/jeb.v14i2.123.

Darmawan. 2020. Dasar-dasar Memahami Rasio & Laporan Keuangan. Yogyakarta: UNY Press.

Haryoko, Ugeng Budi, M. Ulul Albab, dan Angga Pratama. 2020. “Analisis Rasio Likuiditas Dan Rasio Profitabilitas Sebagai Alat Ukur Kinerja Keuangan Pada PT. Pelat Timah Nusantara, Tbk.” JURNAL ILMIAH FEASIBLE (JIF) 2 (1): 71. https://doi.org/10.32493/fb.v2i1.2020.71-82.4149.

Hery. 2021. AnalisisLaporan Keuangan-Integrated And Comprehensive. Jakarta: Grasindo.

Hutabarat, Francis. 2020. Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan. Banten: Penerbit Desanta Muliavisitama.

Irnawati, Jeni. 2021. Dasar-Dasar Analisis Laporan Keuangan. Bandung: CV. Media Sains Indonesia.

Kasmir. 2016. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Raja Gravindo Persada.

Maharani, Putri, dan Efan Elpanso. t.t. “Analisis Rasio Profitabilitas dan Likuiditas dalam Menilai Kinerja Keuangan Perusahaan pada PT. Bintang Multi Sarana.”

Mu’arifin, Hidayatul, dan Peri Irawan. 2021. “Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Ditinjau dari Rentabilitas, Likuiditas dan Solvabilitas.” Syntax Idea 3 (3): 533. https://doi.org/10.36418/syntax-idea.v3i3.1088.

Noviana, Syntha, Mella Sri Kencanawati, dan Muhammad Farhan Ramdhani. 2022. “Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, dan Leverage terhadap Financial Disttress.” E-QIEN: Jurnal Ekonomi dan bisnis 11 No. 3: 774–84.

Ompusunggu, Dicky Perwira. 2023. “Analisis Rasio Keuangan untuk Menilai Kinerja Keuangan pada PT. Indofood Sukses Makmur, Tbk di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2015-2022.” MATRIKS: Jurnal Sosial dan Sains 5 No. 1 (Juli): 107–14.

PT Garudafood Putra Putri Jaya Tbk. t.t. “Tentang Garudafood Putra Putri Jaya.” https://garudafood.com/.

Purwanti, Teti. t.t. “Efek Perang, Laba Garudafood Turun 24% di Kuartal I-2022.” https://www.cnbcindonesia.com/market/20220428131314-17-335749/efek-perang-labagarudafood-turun-24-di-kuartal-i-2022..

Qomariyah, Siti Nur, Ni’mah Nur Afifah, dan Adelina Citradewi. 2022. “Analisis Rasio Likuiditas Untuk Menilai Kinerja Keuangan PT. Kimia Farma (Persero) Tbk Periode 2019-2021.” Journal of Islamic Accounting Competency 2 (2): 1–13. https://doi.org/10.30631/jisacc.v2i2.1323.

Setiyani, Norma, Eva Novitasari, Evi Widiani, dan Adelina Citradewi. 2022. “Analisis Kinerja Keuangan Sebelum Dan Selama Pandemi Covid-19 Menggunakan Rasio Likuiditas Dan Profitabilitas Pada PT. Kalbe Farma Tbk.” Jurnal Akuntansi Syariah (JAkSya) 2 (2): 141. https://doi.org/10.31958/jaksya.v2i2.6616.

Shofwatun, Hilma, K Kosasih, dan Liya Megawati. 2021. “Analisis Kinerja Keuangan Berdasarkan Rasio Likuiditas Danrasio Profitabilitas Pada PT Pos Indonesia (Persero).” KRISNA: Kumpulan Riset Akuntansi 13 (1): 59–74. https://doi.org/10.22225/kr.13.1.2021.59-74.

Sukmawati, Vita Diah, Hanik Soviana, Bheta Ariyantina, dan Adelina Citradewi. 2022. “Kinerja Keuangan Ditinjau Dari Analisis Rasio Profitabilitas (Studi Pada Pt Erajaya Swasembada Periode 2018-2021).” Jurnal Ilmiah Akuntansi dan Bisnis 7 (2): 189–206. https://doi.org/10.38043/jiab.v7i2.3692.

Wahyu Hidayat, Wastam. 2018. Dasar-dasar Analisa Laporan Keuangan. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia.

Wakla, Ure, Muhamad Syafii, Najarudin Toatubun, dan Ahadi Rerung. 2023. “Analisis Kinerja Keuangan Yang Ditinjau Melalui Rasio Likuiditas Dan Profitabilitas PT Merck Tbk.” Jurnal Ekonomi dan Bisnis 15 (1): 15–24. https://doi.org/10.55049/jeb.v15i1.143.




DOI: http://dx.doi.org/10.31958/jaksya.v3i2.9649

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Ni'mah Diana, Muhammad Nova Zainal, Endang Fatimatul Zahro, Adelina Citradewi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

INDEXING BY :

  

Web Analytics

View My Stats Jaksya